UJIAN SPA 5 DILAKUKAN DENGAN KETENTUAN
A. PENGUMPULAN GAMBAR DAN MAKET:
1. MENGUMPULKAN BERKAS HASIL RANCANGAN SESUAI SOAL STUDIO YANG DIKONSULTASIKAN SELAMA 1 SEMESTER.
2. BERKAS GAMBAR RANCANGAN YANG DIKUMPULKAN MERUPAKAN HASIL REVISI SESUAI DAFTAR PENGUMPULAN TUGAS YANG TERAKHIR (DAFTAR PENGUMPULAN TERAKHIR LIHAT TERLAMPIR) SESUAI KATEGORI MASING-MASING YANG SUDAH DI TANDAI PARAF DOSEN.
3. PENGUMPULAN TUGAS GAMBAR YANG SAH DAN DITERIMA ADALAH PADA WAKTU UJIAN TANGGAL 13 JANUARI 2009 JAM 08.00-14.00, DILUAR UJIAN DIANGGAP TIDAK SAH DAN MENDAPAT SANGSI NILAI. ABSENSI DILAKUKAN JAM 08.00-08.15 (SESUAI KETENTUAN PENGAWAS UJIAN)
4. TUGAS MAKET DINILAI TANGGAL 14 JANUARI 2009, DIRUANG UJIAN SPA 5, JAM 10.00-12.00. ABSENSI DILAKUKAN JAM 10.00-10.15 (SESUAI KETENTUAN PENGAWAS UJIAN)
B. FORMAT TUGAS GAMBAR
1. GAMBAR DIKERJAKAN DALAM KERTAS A3 DENGAN TEKNIK LAY-OUT PRESENTASI KONSEP BUKAN GAMBAR KERJA.(SEPERTI CONTOH YANG DIBERIKAN)
2. SEMUA GAMBAR TIDAK DIPERBOLEHKAN DALAM BENTUK TEMPELAN. (GAMBAR LANGSUNG ATAU PRINT OUT )
3. TIDAK MENGGUNAKAN FORMAT IDENTITAS SAMPING ATAU DIBAWAH.
4. UKURAN KERTAS SEMUA DALAM FORMAT A3 DENGAN JENIS KERTAS BEBAS DISESUAIKAN UNTUK KEPENTINGAN ESTETIKA PRESENTASI.
5. TUGAS MENGGUNAKAN SAMPUL A3 KERTAS LEBIH TEBAL DENGAN WARNA LEBIH GELAP, DIBERI TAG PICTURE (LOGO GAMBAR KHUSUS BEBAS) DENGAN NAMA/NPM , JUDUL RANCANGAN, TEMATIK RANCANGAN, TULISAN PERANCANGAN ARSITEKTUR 5, BULAN DAN TAHUN PEMBUATAN.
6. TUGAS HASIL RANCANGAN DIJILID DENGAN SPIRAL ATAU LAKBAN
TTD
DOSEN SPA 5
HERU SUBIYANTORO, ST.,MT.
No comments:
Post a Comment